Kegiatan PKK Desa Batu Lambang dalam rangka menyambut Hari Ibu ke-83 menggelar acara Lomba Tari Adat dan Senam Germas dengan Tema “Perempuan berdaya Indonesia maju, gerak dan langkah dari masa ke masa melalui hari ibu ke-83 tahun 2021 mari kita lestarikan seni budaya kabupaten bengkulu selatan”Dan dihadiri Ibu bupati b/s selaku ketua T.P PKK kabupaten bengkulu selatan, ibu wakil bupati , ibu camat pasar manna, babinsa ,babinkantibmas, kepala desa dan perangkat, bpd dan anggota, pendamping desa dan lokal desa, pengurus bma, lpm, pemuda, pemudi dan masyarakat. Acara tersebut di selenggarakan dari tanggal 11-12 desember 2021.
![]()